Lagu: Ronaldi Ozan ©2012 | Lirik: Ratih Soe ©2012
Aransemen: Fachri Jamal & Ronaldi Ozan ©2012
Kau disebut burung dari surga
Mahakarya Sang Pencipta
Warna bulumu indah dan cerah
Di Papua kau berumah )2x
Ekor panjang, sayap indah, rumit, berwarna-warni
Bulumu diincar manusia, dijadikan hiasan
REFF:
Alangkah cantiknya engkau
burung cendrawasih 2x
kebanggaan Indonesia
Tetaplah kau ada
CODA:
Cendrawasih, cendrawasih
Tidak ada komentar:
Posting Komentar